KOTA BATAM SIAP SUKSESKAN REALISASI VAKSINASI COVID-19
LAWAN COVID-19, HINDARI HOAX BATAMKOTA, Walikota Batam melalui Wakil Walikota Batam H. Amsakar Achmad menyatakan Kesiapan Kota Batam dalam mensukseskan pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 Kepada Masyarakat Kota Batam. Hal tersebut diketahui dalam telekonferensi bersama Kementrian Dalam Negeri, Kementrian Kesehatan, Bdan Nasional Penanganan Bencana dan Pemerintah Kota Batam, Selasa (05/01). Menurut Amsakar,Continue Reading
INDONESIA RUKUN
Dirgahayu Hari Amal Bhakti Ke 75 Kementrian Agama Republik Indonesia Tahun 2021 Meneruskan Pesan Bapak Walikota Batam H. Muhammad Rudi : “Mari Kita Jaga Kerukunan Di Kota Batam Agar Dapat Sejajar Dengan Bangsa Lain Didunia” Indonesia RUKUN Camat Batam Kota Aditya Guntur NugrahaContinue Reading
QUICK RESPONSE WALIKOTA BATAM DAN JAJARAN AWALI TAHUN 2021
WALIKOTA BATAM TURUN LANGSUNG KE LOKASI BENCANA, PEMERINTAH KOTA BATAM SENANTIASA HADIR UNTUK MASYARAKAT KOTA BATAM BATAMKOTA, Mengawali Hari Di Tahun 2021 Hujan Dengan Intensitas Tinggi dan Sedang Mengguyur Hampir Diseluruh Wilayah Kota Batam Disertai Angin Kencang dan Badai Dibeberapa Wilayah.Bahkan cuaca tidak bersahabat ini mengakibatkan tertundanya beberapa penerbangan domestikContinue Reading